Pengaruh Kondisi Fisik Sumur Bor Terhadap Kualitas Fisika Air Bersih di Rumah Sakit Umum Universitas Muhammadiyah Malang
DOI:
https://doi.org/10.30736/8ijev.v%25viss2.776Keywords:
Parameter Fisik, Air bersih, Sumur borAbstract
Sumur merupakan sumber utama penyediaan air bersih bagi penduduk, baik di perkotaan maupun dipedesaan. Sumur bor adalah jenis sumur yang dibuat dengan menggunakan mesin bor untuk mengakses air yang terdapat di dalam lapisan bawah tanah. Sumur bor digunakan untuk memperoleh pasokan air bersih, terutama di daerah yang sulit mendapatkan air permukaan atau air tanah dangkal. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh kondisi fisik sumur bor terhadap parameter fisik air bersih di Rumah Sakit Umum Universitas Muhammadiyah Malang. Desain penelitian menggunakan metode analitik kuantitatif. Teknik sampling dalam penelitian ini menggunakan total sampling. Hasil penelitian dari sampel sumur bor. Sumur Bor Baru Gedung Utama dengan
resiko tinggi sebanyak 4 (57,7%) tidak memenuhi syarat dan 3 (42,9%) memenuhi syarat, Sumur Bor lama Gedung Utama dengan resiko tinggi (sebanyak 4 (57,7%) tidak memenuhi syarat dan 3 (42,9%) memenuhi syarat, Sumur Bor Gedung infeksius resiko sedang sebanyak sebanyak 3 (42,9%) tidak memenuhi syarat dan 4 (57,1%) memenuhi syarat, sumur bor gedung laundry resiko rendah sebanyak sebanyak 2 (28,6%) tidak memenuhi syarat dan 5 (71,4%) memenuhi syarat memenuhi syarat kondisi fisik sumur bor. Hasil analisis statistik dengan T-test menunjukkan nilai F sebesar 49,000 dengan nilai signifikan sebesar 0,006 < 0,05. Bagi rumah sakit agar menjaga kualitas air bersih parameter fisik dengan menutup bak penampung agar tidak berpotensi terjadi pencemaran, melakukan pengurasan pada bak penampung secara rutin, membersihkan lumut atau karat pada bak penampung secara berkala dan pemberian desinfektan pada bak penampung.
Downloads
References
Sudarmadji, Model konservasi sumber daya air sebagai upaya mempertahankan keberlanjutan air, pp. 1-11, 2016.
M. W. R. H. Mahmud, Evaluasi Parameter Fisika kimia Mikrobiologi air sumur bor sebagai sumber air bersih di komplek perumahan solaria kota gorontalo, pp. 25-26, 2023.
Permenkes, Pelaksanaan Peraturan Pemerintah RI Tentang Kesehatan Lingkungan, 2023.
A. Rizky, Analisis Kualitas Air Sumur Bor Ditinjau dari Parameter Kimia Cl dan Fe di Kelurahan Mangempang Kecamatan Barru Kabupaten Barru, 2020.
N. L. A. Nia Y, Analisis Kadar Kesadahan Total Pada Air vSumur di Padukuhan Bandung Gunung Kidul Yogyakarta, 2016.
W. D. K. Z. Toure, Drinking water quality and risk for human health in pelengana commune, p. 609, 2019.
Darmiati, Hubungan Jarak Dan Kondisi Fisik Sumber Pencemar Terhadap Kualitas Bakteriologis Air Sumur Gali di Sekitar Kandang Ternak Di Dukuh Jetis Jogopaten Kecamatan Sleman, 2015.
N. P. W. N. N. I Gede Arma, Analisis Hubungan Kondisi Fisik Dengan Kualitas Air Pada Sumur Gali Plus di Wilayah Kerja Puskesmas II Denpasar Selatan, 2020.
I. Bagus, Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Pengelolaan Penyediaan Air Bersih Pedesaan Di Desa Bukian Gianyar Bali, 2019.
d. Misa, Hubungan Kedalama Sumur Bor Dengan Kadar Besi dan Mangan di Kelurahan Malendeng Kecamatan PAAL 2 Kota Manado, p. 67, 2019.
Santjoko, Pasir Vulkanis Sebagai Media Filtrasi Dalam Pengolahan Air Bersih Sederhana Untuk Menurunkan kandungan Besi dan Mangan dan Kekeruhan Sumur Gali, 2017.
Idaman, Disinfeksi Untuk Proses Pengolahan Air Minum, pp. 15-23, 2007.
Rizza, Hubungan Antara Kondisi Fisik Sumur Gali Dengan Kadar nitrit Air Sumur Gali di Sekitar Sungai Tempat Pembuangan Limbah Cair Batik, pp. 1-10, 2013.
Hasnawi, Pengaruh Konstruksi Sumur Terhadap Kandungan Bakteri Escherica Coli Pada Air Sumur Gali Di Desa Dopalak Kecamatan Paleleh Kabupaten Buol , 2012.
Djaelani, Analisis Instalasi Plumbing Air Bersih dan Air Kotor Pada Gedung Commonwealth Bank Di Bukit Dermo Lenmark Office Park Surabaya, 2018.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Siti Maudu'ah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Please find the rights and licenses in Jurnal EnviScience (Environment Science). By submitting the article/manuscript of the article, the author(s) agree with this policy. No specific document sign-off is required.
1. License
The non-commercial use of the article will be governed by the Creative Commons Attribution license as currently displayed on Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
2. Author(s)' Warranties
The author warrants that the article is original, written by stated author(s), has not been published before, contains no unlawful statements, does not infringe the rights of others, is subject to copyright that is vested exclusively in the author and free of any third party rights, and that any necessary written permissions to quote from other sources have been obtained by the author(s).
3. User/Public Rights
Jurnal EnviScience's spirit is to disseminate articles published are as free as possible. Under the Creative Commons license, Jurnal EnviScience permits users to copy, distribute, display, and perform the work for non-commercial purposes only. Users will also need to attribute authors and Jurnal EnviScience on distributing works in the journal and other media of publications. Unless otherwise stated, the authors are public entities as soon as their articles got published.
4. Rights of Authors
Authors retain all their rights to the published works, such as (but not limited to) the following rights;
Copyright and other proprietary rights relating to the article, such as patent rights,
The right to use the substance of the article in own future works, including lectures and books,
The right to reproduce the article for its own purposes,
The right to self-archive the article (please read out deposit policy),
The right to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the article's published version (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal (Jurnal EnviScience).
5. Co-Authorship
If the article was jointly prepared by more than one author, any authors submitting the manuscript warrants that he/she has been authorized by all co-authors to be agreed on this copyright and license notice (agreement) on their behalf, and agrees to inform his/her co-authors of the terms of this policy. Jurnal EnviScience will not be held liable for anything that may arise due to the author(s) internal dispute. Jurnal EnviScience will only communicate with the corresponding author.
6. Royalties
Being an open accessed journal and disseminating articles for free under the Creative Commons license term mentioned, author(s) aware that Jurnal EnviScience entitles the author(s) to no royalties or other fees.
7. Miscellaneous
Jurnal EnviScience will publish the article (or have it published) in the journal if the article’s editorial process is successfully completed. Jurnal EnviScience's editors may modify the article to a style of punctuation, spelling, capitalization, referencing and usage that deems appropriate. The author acknowledges that the article may be published so that it will be publicly accessible and such access will be free of charge for the readers as mentioned in point 3.