HUBUNGAN PERAN SUAMI DENGAN ISTRI SEBAGAI AKSEPTOR MANTAP
Abstract
Peranan suami harus tetap aktif terhadap istrinya yang menggunakan kontrasepsi mantap (MOW). Desain penelitian Analitik Observational dengan menggunakan tehnik secara Simple Random Sampling. samplenya 43 orang, instrumen menggunakan kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hampir seluruh peran suami kepada istri sebagai akseptor mantap (MOW) yang berperan aktif (95,3%), dan sebagian kecil peran suami kepada istri sebagai akspektor mantap (MOW) Yang berperan pasif (4,7%). Kesimpulan penelitian lebih dari sebagian besar suami yang memberikan peranan aktif kepada istri dengan akseptor MOW, maka tenaga kesehatan memberikan konseling kepada suami tentang dukungan yang diberikan kapada istri sebagai akseptor MOW.
Keywords: Peran suami, Akspektor Mantap (MOW)
Keywords: Peran suami, Akspektor Mantap (MOW)
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)DOI: https://doi.org/10.30736/midpro.v6i2.40
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2018 JURNAL KEBIDANAN
![]() | ![]() | ![]() |
Published By:
Vocational Program of Midwifery
Universitas Islam Lamongan Jl. Veteran No. 53A, Lamongan, Jawa Timur
JURNAL MIDPRO is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.